Rabu, 21 September 2016

Mengatasi Speedy Lambat

Ini tips yang mungkin bisa berhasil atau pun tidak...

Yang pertama kali dilakukan adalah memastikan sambungan kabel ke jaringan telpon, splitter dan ke laptop/komputer terpasang dengan benar dan tidak longgar atau putus.Jika Anda menggunakan koneksi wireless (WiFi) pastikan akses WiFi yang tersambung sesuai.

Matikan lampu on/off pada modem. Setelah mematikan 5 -10 detik (atau lebih lama jika modem terasa sangat panas), kemudian nyalakan kembali. Tunggu 1 menit hingga lampu indikator pada modem terlihat menyala penuh.

Kecepatan download/upload bisa dipercepat dengan mengubah DNS. Caranya sbb:
Buka Control Panel --->> Klik Start Pilih Control PanelLihat menu Network And Internet dan pilih View Network Status And TasksPilih change adapter settingKlik Kanan Pada Local Area Network Pilih Properties. Pilih Internet Protocol Version 4 (TCP / IPv4). Klik PropertiesMasukan nomor DNS pada kedua kolom tersebut. Sebagai contoh Anda bisa memasukkan DNSdari Google.Preferred DNS Server : 8 . 8 . 8 . 8
Alternate DNS Server : 8 . 8 . 4 . 4
Klik OK

atau

Jika masih belum bisa teratasi, silakan telpon ke 147. Setelah tersambung matikan telepon. Atau kalau mau mengobrol dengan petugas 147 ya boleh-boleh saja.
Dan sim alabim Anda sudah dapat terhubung lagi dengan lancar ke internet.

Silahkan mencoba dan tetap semangat!

Sumber: Mengatasi Speedy Lemot


Tidak ada komentar:

Posting Komentar